Karang Taruna Kecamatan Larangan Bagikan Takjil ke Masyarakat Kurang Beruntung

0 0
Read Time:33 Second

POTRETTANGERANG.ID, Kota Tangerang – Karang Taruna Kecamatan Larangan bagikan takjil kepada masyarakat yang kurang beruntung di lokasi Kreo Creative Lot, Jalan KH Wahid Hasyim, Kelurahan Krea Selatan, Kecamatan Larangan, Kota Tangerang pada Sabtu (09/05/2021).

Aditya Pratama, ketua Karang Taruna Kecamatan Larangan mengatakan, kegiatan itu merupakan agenda rutin yang dilakukan pihaknya di bulan suci Ramadhan.

“Insya Allah Karang Taruna akan terus melakukan kegiatan sosial untuk masyarakat,” terangnya kepada potrettangerang.id.

“Hari ini kami berbagi takjil kepada masyarakat kurang beruntung,” sambung Adit.

Selain itu, pihaknya akan terus mendukung pemerintah, yakni Kecamatan Larangan dalam mendukung program sosial.

“Kami dukung progran pemerintah di Kecamatan Larangan dalam kegiatan sosial,” tandas Adit. (Yip)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Mungkin Anda juga menyukai

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *