PMI Kota Tangerang Beri Bantuan Perlengkapan Sekolah di Palu

0 0
Read Time:35 Second

POTRETTANGERANG.ID, Kota Tangerang – Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tangerang memberikan bantuan berupa school bag dan tool kit ke sekolah yang terdampak bencana gempa dan stunami Palu, Sigi dan Donggala.

Ibrohim, pengurus PMI Kota Tangerang mengatakan, pihaknya mengirimkan 300 paket school kit dan tool kit untuk sekolah SDN 2 biromaru dan PAUD Tayyibah Mambori.

“Berharap bantuan yang di berikan dari PMI dan masyarakat Kota Tangerang ini dapat bermanfaat,” ucapnya dalam rilis yang diterima, Jumat (20/02/2019).

Afif Tohfandi, Kepala SDN biromaru mengucapkan, terimakasih banyak kepada PMI dan masyarakat Kota Tangerang yang sudah memberikan bantuannya.

“Semoga yang sudah diberikan kepada kami, bisa membantu jalannya belajar di sekolah dan bermanfaat buat murid – murid kami,” pungkasnya. (Yip)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Mungkin Anda juga menyukai

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *